Saturday, October 24, 2015
Cara Pemasangan Exhaust Dapur Maksimalis
Setiap rumah merupakan sebuah kebanggaan bagi pemiliknya. Apapun bentuk dan jenis rumah tersebut rumah tetap sebuah jati diri.
Tidak semua orang di dunia ini memiliki rumah.
Salah satu problema dapur adalah hasil dari kompor yang menimbulkan asap. Maka agar asap dapur tidak mengotori maka digunakan exhaust.
Cara pemasangan exhaust dapur maksimalis :
- pasanglah exhaust di atas kompor
- pastikan pemasangan exhaust tepat
- pemasangan exhaust harus sesuai dengan kapasitas luas dapur
- lebih baik pemasangan exhaust bisa di bagian depan atas dapur
- sebaiknya pemasangan harus dipasang oleh ahlinya
- exhaust harus merk yang bagus dan kuat
- bersihkan setiap seminggu sekali
Simak juga artikel kami mengenai Cara Memasang Dapur Gas Secara Praktis dan Cara-Cara Menghias Dapur Minimalis Agar Terlihat Manis
Labels:
pemasangan exhaust
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment