Sunday, February 12, 2017
Cara Hias Ruang Dapur Rumah Tipe 40
Penataan ruangan dapur khusus rumah tipe 40 harus tepat dan akurat. Rancangan dapur harus tepat dan fokus untuk membuat kenyamanan selama masak memasak di rumah.
Sebuah dapur sebaiknya posisinya di bagian luar agar sirkulasi udara semakin sehat.
Penataan dapur yang sempurna bagi pemilik rumah akan menjadi jauh lebih baik. Sebuah dapur tipe 40 harus terlihat cantik agar nampak elegan dan mewah.
Inilah cara hias ruangan dapur rumah tipe 40 :
- menata meja dapur bisa untuk makan bersama keluarga
- menata meja dapur secukupnya untuk kompor gas dan wastafel
- rak gantung memanjang dengan warna indah
- pasanglah jendela yang besar dan nyaman
- buatlah tempat untuk vas bunga yang indah
- dapur memakai pencahayaan yang terang dengan LED
- penataan rak dapur sebaik mungkin agar nyaman untuk masak
- menata wastafel dengan sempurna dengan satu lubang
- lantai keramik yang berwarna indah sesuai dengan warna dinding warna pink
- warna pink menjadi warna favorit yang terbaik untuk dapur
- penampilan dapur yang menarik dan bersih serta rapi
- buatlah rak dapur secukupnya untuk memuat peralatan dapur
- pasanglah meja kompor gas bisa berwarna hitam glossy
- cat dinding dapur dengan warna yang serasi seperti kuning atau hijau muda
- pasanglah warna keramik lantai dengan warna biru muda
- pastikan langit-langit dapur bisa berwarna biru muda
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment